detikNews
KPK: Baru 53% Pejabat Eksekutif Lapor LHKPN, Legislatif 38%
"Hari ini eksekutif baru sampai sekitar 53 persen, dari legislatif itu baru 38 persen," kata Ketua KPK Firli Bahuri.
Kamis, 02 Mar 2023 20:44 WIB







































