Ruas jalan di Jalan Raya Bojong Gede, Kabupaten Bogor, ini memprihatinkan. Pasalnya, jalur itu terendam air bak kubangan kerbau meski hujan tidak turun.
Mensos Juliari P Batubara prihatin atas kasus dugaan eksploitasi seksual terhadap ABG perempuan di Lampung. Dia berharap proses hukum kasus terus berjalan.