detikHealth
Cek Urine Anda, Jika Warnanya Begini Artinya Anda Kurang Minum
Urine atau air seni selama ini sudah sering dijadikan sebagai penanda kondisi kesehatan seseorang. Perubahan dalam warna, bau dan konsistensi urine dapat memberi petunjuk mengenai kondisi tubuh, termasuk dehidrasi atau kurangnya asupan cairan.
Kamis, 10 Okt 2013 19:15 WIB







































