detikNews
Kinerja Bidang Hukum Pemerintahan Jokowi Dikritik Peneliti LIPI
Peneliti politik dari LIPI, Siti Zuhro mengkritik kinerja pemerintahan Joko Widodo-Jusuf Kalla dalam bidang politik, hukum dan keamanan. Kritiknya itu dilontarkan dari 5 hal yang menunjukkan ketidakpuasan publik.
Rabu, 27 Mei 2015 14:26 WIB







































