detikNews
Megawati Gugat Warga, Menelusuri Tanah Warisan Soekarno di Bogor
Diam-diam Megawati Soekarnoputri dan saudara-saudaranya menggugat warga Puncak, Bogor. Mereka mempermasalahkan lahan warisan Soekarno yang dinilai diserobot warga. Kasus pun bergulir ke pengadilan.
Selasa, 02 Sep 2014 08:34 WIB







































