BMKG memprediksi hujan ringan di Cirebon pada 5 Januari 2025. Suhu berkisar 24-30°C dengan kelembapan tinggi, menciptakan suasana lembap khas musim hujan.
Mantan Menteri Keuangan Sri Mulyani bernostalgia semasa mahasiswa dengan menyusuri kawasan Kota Lama Semarang. Ia menikmati sate hingga kopi di kedai favorit.