detikFinance
Punya Minyak Sawit Melimpah, RI Tawarkan Barter ke Nigeria
RI menawarkan barter dengan Nigeria. Komoditas yang ditawarkan RI adalah minyak sawit yang saat ini produksinya melimpah dan menjadi unggulan.
Rabu, 23 Agu 2017 19:20 WIB







































