Bopak Castello kini menjalani kehidupan dengan satu paru-paru. Hal itu disebabkan paru-paru sebelah kiri milik sang komedian sudah tak dapat berfungsi.
Di tengah pandemi COVID-19 menjaga imunitas itu penting. Akan tetapi jangan malah menjanjikan suatu hal yang belum pasti kalau tidak mau dikritik ahli.