detikRamadan
Pekerjaan di Jalur Pantura Dihentikan Mulai H-10 Lebaran
Perbaikan di beberapa ruas jalur Pantura terus dikebut Kementerian PU. Namun pada H-10 lebaran semua kegiatannya dihentikan agar memperlancar arus mudik yang diperkirakan sudah mulai berlangsung.
Sabtu, 20 Jul 2013 11:53 WIB







































