PT AP III sedang melakukan pengembangan kawasan Bandara Soekarno-Hatta dengan menyiapkan terminal 4. Pembangunan terminal akan dimulai awal tahun 2021.
Guna mencegah penyebaran virus Corona, mulai Senin 30 Maret sampai 30 April 2020, KA Bandara Soekarno-Hatta hanya beroperasi sebanyak 10 perjalanan/hari.
Tim gabungan bentukan Kemenkum HAM menyebut ada ketidaksinkronan data pada aplikasi perlintasan keimigrasian dalam Sistem Informasi Manajemen Keimigrasian.