detikNews
LRT Palembang: Mogok hingga Atap Stasiun Ambrol Diterjang Angin
Operasional light rail transit (LRT) Palembang punya beberapa catatan sejak uji operasi pada Juli lalu. Terhitung LRT Palembang sudah mengalami tiga kali mogok.
Sabtu, 27 Okt 2018 22:00 WIB







































