detikFinance
Ada Potensi 13 Juta Hektar Lahan Rawa Bisa Disulap Jadi Sawah
Menurut data Badan Litbang Pertanian mencapai 34,4 juta hektar rawa, 13 juta hektar di antaranya adalah lahan rawa lebak yang bisa dimanfaatkan untuk pertanian.
Minggu, 28 Jan 2018 15:26 WIB







































