detikJogja
Bocoran Komite Reformasi Polri yang Dilantik Sore Ini, Ada Menkum-Eks Kapolri
Presiden Prabowo Subianto akan melantik Komite Reformasi Kepolisian. Wamenko Otto Hasibuan mengungkapkan ada sembilan anggota, termasuk mantan Kapolri.
Jumat, 07 Nov 2025 16:07 WIB







































