detikNews
Kelabui Polisi, Pemuda Ini Sembunyikan Ribuan Pil Koplo di Kandang Kambing
Polisi mengamankan seorang pengedar ribuan pil koplo jenis dobel L. Untuk mengelabui petugas, pil setan itu disembunyikan di kandang kambing.
Senin, 09 Sep 2019 13:13 WIB







































