detikNews
Ini Penjelasan Kemenag Soal Kecurigaan PPATK Terhadap Dana Haji
Ketua PPATK, M Yusuf, menyebut adanya kejanggalan pengelolaan dana haji. Merasa telah melakukan pengeloloan dana haji dengan baik, Ditjen Penyelenggaran Haji dan Umrah mempertanyakan temuan PPATK tersebut.
Kamis, 03 Jan 2013 12:50 WIB







































