Pimpinan sidang pleno di Muktamar NU, M. Nuh menyampaikan selamat kepada Gus Yahya terpilih Ketum PBNU. Ucapan selamat diiringi isak tangis oleh M. Nuh.
Direktur Utama JakPro, Widi Amanasto, mengatakan belum ada keputusan final soal lokasi Formula E Jakarta. Dia mengatakan Ancol masih menjadi alternatif.