Capres nomor urut 1 Anies Baswedan buka suara soal momen salaman dengan Ketua DPP PDIP Puan Maharani usai mengikuti debat ketiga yang diselenggarakan KPU.
KPK berencana menggelar forum bagi 3 capres untuk adu gagasan soal pemberantasan korupsi. Acara yang akan digelar pada 17 Januari 2024 itu sangat dinantikan.
Baliho dan spanduk capres dan cawapres nomor urut 01, Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar, sempat terpasang di Kampung Susun Akuarium. APK itu telah dicopot.