Sepakbola
Martinez: Valencia Akan Sulitkan Bayern
Javi Martinez memperingatkan timnya, Bayern Munich, jelang pertandingan melawan Valencia. Menurut Martinez, tim besutan Mauricio Pellegrino tersebut bukanlah lawan yang mudah dijinakkan.
Selasa, 18 Sep 2012 07:16 WIB







































