DPD PDI Perjuangan menargetkan menang di 18 daerah di Jawa Barat dalam Pilkada 2024. Mayoritas calon kepala daerah diusung PDIP di Tatar Sunda adalah petahana.
PKB DKI sudah berkomunikasi dengan PSI untuk menduetkan Anies dengan Kaesang di pilgub Jakarta. Kaesang ngaku tak keberatan jika berduet dengan Anies Baswedan.