Imigran Rohingya mendarat di Pantai Labu, Kabupaten Deli Serdang, Sumut dini hari tadi. Pihak kecamatan mengatakan pengungsi itu ada sekitar 146 orang.
Tiga desa wisata di Buleleng, Bali, mewakili Indonesia di ajang Best Tourism Village 2025. Dinas Pariwisata optimis meningkatkan daya tarik dan branding desa.
Timnas Indonesia U-17 lolos ke Piala Dunia 2025 setelah menang 4-1 atas Yaman. Sementara Belanda dan Spanyol gagal, menjadi penonton di kompetisi tersebut.
Nelayan Supri, berjuang melawan buaya 6 meter di Buton Tengah. Meski terluka, ia berhasil selamat setelah menusuk mata buaya. Kini dirawat di puskesmas.