Puluhan anggota masyarakat adat Sendi menggelar kenduri di kantor DPRD Kabupaten Mojokerto. Kenduri ini menuntut pemerintah mengakui Desa Sendi jadi Desa Adat.
Kebahagiaan turut dirasakan netizen atas kelahiran anak pertama Kahiyang Ayu dan Bobby Nasution. Ucapan dan doa mengalir untuk mereka di linimasa Twitter.
Polisi mengungkap pencurian dan penggelapan truk PT Unilever. Truk membawa produk yang dipakai sehari-hari itu dibajak dan diambil isinya senilai Rp 1 Miliar.
Lurah Gedong, Eko Kusdaryarti, menjelaskan alasan pembatas jalan di Pasar Rebo yang dicat warna-warni kini kembali menjadi hitam putih. Ini penjelasannya.