Penonton film Godzilla tentu kenal monster legendaris Jepang ini. Kini monster itu hadir di taman bermain Jepang. Traveler bisa masuk ke dalam mulutnya.
Tampil di serial game Yakuza yang populer di dunia, lima restoran di Jepang ini jadi populer. Terutama dikunjungi banyak penggemar dari video game tersebut.
Selama pandemi Corona, warga Korea Selatan banyak memilih tteokbokki sebagai makanan favorit. Hal ini didasarkan pada hasil survei terhadap 10 ribu orang.
Punya racikan saus yang khas, hidangan khas Thailand yang enak bisa dicicip di restoran ini. Mulai dari ikan gurame sampai mango chicken yang gurih segar.
Bioskop di Jakarta mulai beroperasi lagi. Berita ini pun menjadi salah terpopuler hari ini. Simak berita populer lainnya yang telah dirangkum dalam sidak.