Wamendagri, Bima Arya Sugiarto, mengungkap peta daerah kerawanan jelang Pilkada 2024. Bima menyebut ada 5 provinsi yang dikategorikan kerawanan tinggi.
Ketua DPR Puan Maharani mengatakan pada periode 2019-2024 telah menyelesaikan 225 RUU menjadi Undang-Undang. 177 di antaranya merupakan RUU kumulatif terbuka.
Bambang Soesatyo menekankan pentingnya komunitas motor berkontribusi pada perekonomian dan kegiatan sosial, menjadi agen perubahan positif bagi masyarakat.
LPS melaporkan 362.733 nasabah bank umum memiliki saldo di atas Rp 2 miliar. Jumlah rekening yang dijamin mencapai 99,94% dari total 593 juta rekening.