detikNews
Insiden Kapal Feri Korsel Tewaskan 2 Orang, 368 Orang Selamat
Insiden tenggelamnya kapal feri di perairan Korea Selatan memakan korban jiwa. Patroli pantai Korsel melaporkan dua orang ditemukan tewas, sembari berjuang menyelamatkan penumpang lainnya.
Rabu, 16 Apr 2014 11:40 WIB







































