detikTravel
Tari Perang Warga Sentani di Atas Perahu, Menakjubkan!
Festival Danau Sentani (FDS) di Papua semakin meriah dengan adanya tari perang. Warga setempat menari dengan kerennya di atas perahu.
Senin, 20 Jun 2016 19:22 WIB







































