Sepakbola
Udinese Gagal ke Fase Grup, Guidolin Salahkan Diri Sendiri
Pelatih Udinese, Francesco Guidolin, kecewa berat setelah timnya kembali gagal lolos ke fase grup Liga Champions. Namun, dia memilih untuk menumpahkan semua kesalahan kepada dirinya sendiri.
Rabu, 29 Agu 2012 06:17 WIB







































