Sejumlah proyek galian di Jakarta tak rampung-rampung hingga menimbulkan beberapa ruas jalan macet. Gubernur Jakarta Pramono Anung memberikan penjelasan.
Pramono Anung menanggapi terkait kemacetan yang terjadi di Jalan TB Simatupang, Jakarta Selatan. Kemacetan tersebut diperparah dengan adanya proyek galian.
Lebih dari 100 model baru mobil diluncurkan di pameran mobil di Shanghai, China. Para pembuat mobil pamerkan teknologi mutakhir untuk memikat para konsumen.