"Untuk pertama kalinya, kami punya 30 fashion show sekaligus di PI Fashion Week selama 12 hari," ujar General Manager Marketing Plaza Indonesia Zamri Mamat.
Kompetisi seni Super Art Fest akhirnya sampai ke babak akhir. Malam pengumuman pemenang itu dimeriahkan oleh sederet band, seperti Sisitipsi hingga Mooner.
PM Inggris, Boris Johnson, dibawa ke rumah sakit pada Minggu (5/4) waktu setempat, atau 10 hari setelah dia dinyatakan positif virus Corona (COVID-19).