detikFinance
Jelang Pemilu Permintaan Tekstil Bakal Tembus Rp 5 Triliun
Menjelang pemilu tahun depan, produsen tekstil tersenyum. Soalnya partai politik sudah pesan bahan kain untuk kampanye. Angkanya pun bisa menembus Rp 5 triliun.
Kamis, 21 Agu 2008 17:00 WIB







































