Gelaran Dieng Culture Festival (DCF) 2020 telah resmi dibuka. Meski dilaksanakan secara virtual, kegiatan tradisi tahunan ini tetap berlangsung meriah.
Bantuan dana fasilitasi senilai Rp 10 juta diberikan Kemnaker untuk meringankan beban Siti Sadiah yang dipulangkan dari Taiwan karena menderita kanker payudara.