Sibuk, Primus-Jihan Tunda Bulan Madu
Beginilah resiko pernikahan sepasang selebriti super sibuk. Primus Yustisio dan Jihan Fahira terpaksa menunda bulan madu yang harusnya mereka jalani usai menikah.
Jumat, 17 Sep 2004 12:36 WIB







































