detikNews
Khawatir Gagal Panen, Belasan Kades Serbu Distributor Pupuk
Kelangkaan pupuk saat memasuki massa tanam mendera Kota Soto. Akibatnya, distributor pupuk diserbu belasan kepala desa yang meminta agar kuota pupuk segera didistribusikan ke petani.
Senin, 24 Nov 2008 13:15 WIB







































