Airbus berharap bisa memenangkan pesanan untuk menjual 100 pesawat jenis A320 ke China saat Kanselir Jerman Angela Merkel mengunjungi Negeri Tirai Bambu tersebut.
Secara teknikal, indeks diperkirakan akan bergerak menguat pada kisaran 4.050-4.150. IHSG kembali membentuk bullish candlestick dan bertahan diatas support MA 20 hari
Ratusan pekerja sektor publik berjalan kaki di sepanjang kota Madrid Selasa sore waktu setempat. Mereka berteriak dan meniup peluit dalam aksi protes itu.
Reformasi terbaru pemerintah Spanyol akan memangkas 56,4 miliar euro (Rp 676 triliun) dari defisit publik dalam 2,5 tahun ke depan. Kekurangannya akan diisi oleh pajak energi.
Lebih dari 70 orang terluka dalam bentrok di Madrid, Rabu waktu setempat ketika polisi Spanyol menggunakan peluru karet dan pentungan untuk membubarkan demonstran anti penghematan.