detikTravel
Raut Wajah Napoleon Saat Meninggal, Ada di Museum Ini!
Benda-benda antik, seram dan misterius, menjadi identitas dari sebuah museum. One Street Museum di Kiev, Ukraina mempunyai koleksi cetak wajah asli tokoh terkenal saat meninggal dunia, dari Napoleon sampai Beethoven.
Rabu, 23 Jan 2013 16:31 WIB







































