detikHealth
Kapan Waktunya Harus Ganti Sikat Gigi Baru?
Rajin menyikat gigi adalah kebiasaan penting untuk merawat kesehatan rongga mulut. Namun rajin menyikat gigi juga harus dibarengi dengan rajin mengganti sikat giginya. Bila tidak, kesehatan gigi dan gusi bisa jadi taruhannya. Lantas kapan waktunya harus mengganti sikat gigi?
Rabu, 29 Jan 2014 17:09 WIB







































