Hansi Flick tak ingin Barcelona fokus ke tim lain dalam perebutan gelar LaLiga. Blaugrana bersaing dengan Atletico Madrid dan Real Madrid di urutan teratas.
Kiper baru Persib Bandung Adam Przybek telah menjalani latihan perdananya di Indonesia, Selasa (1/7/2025). Kualitasnya dipuji tim pelatih Maung Bandung.
Achraf Hakimi diisukan menjalin hubungan asmara dengan Wanda Nara. Bintang PSG itu menghabiskan waktu bersama Wanda saat perayaan juara Liga Champions.