detikSport
Petenis Wildcard Tantang Federer & Serena
Dua juara bertahan AS Terbuka akan mengawali usaha mempertahankan gelar dengan melawan petenis wildcard. Roger Federer bertemu Devin Britton sedangkan Serena Williams bersua Alexa Glatch.
Jumat, 28 Agu 2009 06:00 WIB







































