detikNews
Memperkosa Backpacker, Seorang Pria di Alice Springs Dihukum 18 Tahun
Seorang pria yang ikut ambil bagian dalam pemerkosaan terhadap dua backpacker asal Eropa di Alice Springs di tahun 2012 telah dikenai hukuman 18 tahun penjara. Bruce Impu, sekarang berusia 20,masih remaja ketika tindak kejahatanitu terjadi.
Selasa, 24 Feb 2015 13:46 WIB







































