detikNews
Jokowi: Desain Waduk Megamendung Sudah Ada Sejak 15 Tahun Lalu
Jika tak ada aral melintang, pembangunan 2 waduk di kecamatan Megamendung, Bogor Jawa Barat akan segera terealisasi. Meski belum jelas luasannya, Jokowi mengatakan desain waduk ini sudah lama ada di Kementerian PU.
Rabu, 05 Feb 2014 06:43 WIB







































