detikNews
Pilih Mudik H+1 Lebaran, Dede Habiskan 15 Jam dari Bekasi ke Kebumen
Seorang pemudik asal Bekasi, Jawa Barat, Dede Ruspandi, harus menempuh sekitar 15 jam perjalanan demi mudik ke Kebumen, Jawa Tengah.
Jumat, 07 Jun 2019 02:48 WIB







































