Coldplay digugat dari eks manajernya, Dave Holmes ke Pengadilan Tinggi Inggris. Coldplay digugat atas dugaan belum membayar komisi lebih dari Rp 191,6 M.
Eks Dirkeu PT Asuransi Jiwasraya, Hary Prasetyo, divonis penjara seumur hidup atas korupsi memperkaya diri bersama Benny Tjokro dkk senilai Rp 16 triliun.
Coldplay menggelar konser perdana di Jakarta pada 15 November 2023 tepatnya di SUGBK, Jakarta. Cek harga tiket penerbangan dari berbagai kota di Indonesia.