detikNews
Presiden Afsel bentuk komisi penyelidik
Presiden Afrika Selatan, Jacob Zuma, membentuk komisi penyelidik setelah aparat polisi melepaskan tembakan ke arah pekerja tambang yang menewaskan sedikitnya tiga puluh empat orang.
Sabtu, 18 Agu 2012 10:52 WIB







































