Menlu Australia Marise Payne mendorong digelarnya penyelidikan global atas asal-usul pandemi COVID-19, termasuk upaya penanganan yang dilakukan China di Wuhan.
Pemerintah Australia menyerukan penyelidikan atas respons global terhadap pandemi virus Corona, termasuk penanganan awal China atas wabah mematikan itu.