Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengatakan, di tengah wabah virus Corona, masyarakat di Ibu Kota dapat berbelanja kebutuhan pokok dari rumah masing-masing.
OJK menjelaskan, kelonggaran membayar cicilan selama 1 tahun mengacu pada jangka waktu restrukturisasi yang diatur dalam Peraturan OJK tentang Stimulus.
Seorang pengemudi ojek online menjadi korban penyerangan yang dilakukan bandit jalan di Kota Cimahi. Pengemudi ojol itu mengalami luka di bagian perut.
Proyek kereta gantung di wisata Gunung Bromo mendapat penolakan. Penolakan datang dari Perkumpulan Penyedia Jasa Layanan Akomodasi dan Transportasi Wisata.