Mapolres Timur Digeruduk Pengayuh Becak
Tak terima ditertibkan, belasan pengayuh becak mendatangi Mapolres Surabaya Timur Jalan Kapasan. Mereka meminta tukang becak tidak diobrak-obrak lagi.
Sabtu, 26 Apr 2008 17:27 WIB







































