detikNews
Laporan Intelijen Inggris: Rusia Kehilangan Sepertiga Pasukan di Ukraina!
Laporan terbaru intelijen Inggris menyebut Rusia telah kehilangan sekitar sepertiga pasukan darat yang dikerahkan ke wilayah Ukraina.
Senin, 16 Mei 2022 10:42 WIB