Manchester United menderita tiga kekalahan beruntun setelah tumbang di markas Watford. Hasil mengecewakan itu turut meninggalkan sejumlah catatan buruk.
Penyerang Tottenham Hotspur Harry Kane memang belum unjuk ketajaman di awal musim ini. Kane tidak cemas dan bertekad untuk menjawab keraguan itu sekali lagi.
AS Roma lagi-lagi gagal mempertahankan keunggulannya dalam sebuah pertandingan. Roma pun didesak untuk segera belajar dari kesalahan dan tak lagi mengulanginya.
Ada beberapa faktor yang membuat Juventus gagal mengalahkan Sevilla. Beberapa di antaranya adalah penyelesaian akhir yang buruk dan kegemilangan Sergio Rico.