Seiring vaksinasi COVID-19 tahap 2 untuk petugas layanan masyarakat dan lansia, masyarakat bisa cek penerima vaksin COVID-19 melalui situs Peduli Lindungi.
Pemerintah menemukan 6.462 kasus positif Corona hari ini. DKI Jakarta merupakan provinsi yang paling banyak menyumbang kasus positif Corona, yakni 1.879 pasien.