detikNews
Minim Barang Bukti, Kendala Polisi Usut Pembunuhan Demas Laira
Polisi belum meringkus pelaku pembunuh Demas Laira, wartawan di Mamuju Tengah. Padahal, penyelidikan sudah berjalan 10 hari. Polisi mengaku minim barang bukti.
Rabu, 02 Sep 2020 09:42 WIB







































