detikSport
Gagal Sumbang Poin, Lindaweni Minta Maaf
Lindaweni Fanetri gagal memberi poin untuk Indonesia di perempatfinal Piala Sudirman saat menghadapi pemain China. Tunggal putri 'Merah Putih' itu pun lantas meminta maaf.
Kamis, 23 Mei 2013 15:49 WIB







































